thePONSEL.comthePONSEL.com
  • Home
  • News
    • Event
    • Operator
    • Preview
    • Vendor
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
    • Autos
    • Fintech
Search
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
@Copyright 2024 | theponsel.com
Reading: 5 Tips Produktif dengan Huawei MatePad 12 X
Share
Aa
thePONSEL.comthePONSEL.com
Aa
  • Home
  • News
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
Search
  • Home
  • News
    • Event
    • Operator
    • Preview
    • Vendor
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
    • Autos
    • Fintech
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
@Copyright 2024 | theponsel.com
thePONSEL.com > thePONSEL.com | Review, Harga, Spesifikasi, Gadget, dan, HP > News > 5 Tips Produktif dengan Huawei MatePad 12 X
NewsTips & Trik

5 Tips Produktif dengan Huawei MatePad 12 X

thePONSEL.com
thePONSEL.com Published January 28, 2025
Share
4 Min Read
HUAWEI MatePad 12 X

thePONSEL.com – Dalam dunia yang serba cepat dan penuh tuntutan, perangkat tablet menjadi salah satu pilihan utama bagi para profesional muda dan konten kreator.

Contents
1. Atur Prioritas dengan To-Do List untuk Manajemen Waktu yang Lebih Efektif2. Manfaatkan Fitur Multitasking untuk Selesaikan Banyak Tugas Sekaligus3. Sesuaikan Kecerahan Layar untuk Kenyamanan Visual yang Maksimal4. Tablet Ringan dan Kompak untuk Mobilitas Tanpa Batas5. Daya Tahan Baterai Lama untuk Produktivitas Sepanjang HariHarga dan Pembelian Huawei MatePad 12 X

Huawei MatePad 12 X hadir sebagai solusi sempurna dengan desain elegan, ringan, dan fitur canggih yang mendukung produktivitas di mana saja dan kapan saja.

Dikenal dengan daya tahan baterai yang luar biasa, tablet ini siap membantu kamu bekerja atau berkarya tanpa batas.

Huawei MatePad 12 X dirancang dengan kombinasi teknologi tinggi dan kemudahan penggunaan, membuatnya lebih dari sekadar tablet biasa.

Dengan bobot hanya 555 gram dan layar PaperMatte Display beresolusi 2.8K, perangkat ini menawarkan kenyamanan maksimal untuk mendukung aktivitas sehari-hari, baik di rumah maupun di luar ruangan.

Baca juga:   Catat! Pre-order Mi 11 Dimulai 23 Maret 2021

Berikut adalah 5 tips produktif yang bisa Anda coba dengan Huawei MatePad 12 X:

1. Atur Prioritas dengan To-Do List untuk Manajemen Waktu yang Lebih Efektif

Tips pertama dengan Huawei MatePad 12 X adalah mengelola waktu dengan baik, yang menjadi kunci utama untuk produktif.

Salah satu cara terbaik untuk tetap terorganisir adalah dengan menggunakan aplikasi manajemen tugas, seperti HUAWEI Notes.

Aplikasi ini memudahkan Anda mencatat dan memprioritaskan pekerjaan penting serta melacak kemajuan tugas seharian.

Dengan fitur to-do list, Anda bisa fokus pada hal-hal yang paling mendesak, membantu pekerjaan menjadi lebih efisien.

2. Manfaatkan Fitur Multitasking untuk Selesaikan Banyak Tugas Sekaligus

Multitasking menjadi keterampilan yang semakin dibutuhkan, terutama bagi para profesional muda.

Huawei MatePad 12 X dilengkapi dengan prosesor cepat dan 12GB RAM, memastikan Anda dapat menjalankan berbagai aplikasi secara bersamaan tanpa hambatan.

Fitur Multi-Window memungkinkan kamu membuka beberapa aplikasi dalam satu layar, ideal untuk mengedit dokumen sambil mengikuti rapat virtual atau berselancar di internet.

Baca juga:   LinkAja dan Dompet Dhuafa Kirimkan Bantuan Logistik ke NTT

3. Sesuaikan Kecerahan Layar untuk Kenyamanan Visual yang Maksimal

Mengatur kecerahan layar tablet adalah langkah penting agar mata tetap nyaman meski bekerja berlama-lama.

Huawei MatePad 12 X hadir dengan layar PaperMatte Display 2.8K, yang memiliki kecerahan hingga 1,000 nits.

Dengan tingkat refresh rate 144Hz, layar ini menawarkan visual yang tajam dan bebas glare, sehingga nyaman digunakan di berbagai kondisi pencahayaan.

Sertifikasi TÜV Rheinland juga memastikan layar ini aman digunakan dalam waktu lama tanpa menyebabkan kelelahan mata.

4. Tablet Ringan dan Kompak untuk Mobilitas Tanpa Batas

Bagi Anda yang sering berpindah tempat, perangkat yang ringan dan mudah dibawa adalah pilihan yang tepat.

Huawei MatePad 12 X dengan bobot hanya 555 gram memberikan kemudahan mobilitas tanpa mengorbankan performa.

Tablet ini memungkinkan Anda tetap produktif, meski sedang dalam perjalanan atau bekerja di luar ruangan.

5. Daya Tahan Baterai Lama untuk Produktivitas Sepanjang Hari

Bagi para pekerja yang sering bepergian atau bekerja di luar ruangan, daya tahan baterai adalah faktor krusial.

Huawei MatePad 12 X dilengkapi dengan baterai 10,100 mAh, yang mampu bertahan seharian penuh, memungkinkan Anda bekerja tanpa khawatir kehabisan daya.

Baca juga:   Resmi! Ini Harga HUAWEI MatePad 11 2023 di Indonesia

Teknologi pengisian cepat 66W Turbo Fast juga memungkinkan pengisian penuh dalam waktu hanya 80 menit, sehingga perangkat siap digunakan kembali dengan cepat.

Harga dan Pembelian Huawei MatePad 12 X

Huawei MatePad 12 X dibanderol dengan harga Rp 8.999.000, lengkap dengan berbagai aksesoris pendukung seperti HUAWEI Smart Magnetic Keyboard, HUAWEI M-Pencil 3rd Gen, dan HUAWEI Bluetooth Mouse.

Selain itu, perangkat ini juga dilengkapi dengan aplikasi eksklusif seperti GoPaint dan PC-Level WPS Office, yang akan mendukung produktivitas dan kreativitas Anda.

Anda bisa membeli Huawei MatePad 12 X melalui HUAWEI Official Store di platform e-commerce seperti Shopee, Tokopedia, Blibli, TikTok Shop, serta di toko offline resmi HUAWEI seperti Erafone, Urban Republic, dan Blibli Store.

Huawei juga memberikan layanan purna jual yang memudahkan, termasuk garansi resmi 1 tahun, layanan pengambilan dan pengiriman perangkat gratis, serta program Service Day setiap bulan untuk kenyamanan penggunanya.

0 0 votes
Article Rating

TAGGED: Huawei, MatePad 12 X, Produktif, Tips
thePONSEL.com January 28, 2025
Share this Article
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Email Copy Link Print
Share
What do you think?
Love0
Sad0
Happy0
Sleepy0
Angry0
Dead0
Wink0
By thePONSEL.com
Follow:
thePONSEL.com merupakan portal informasi yang membahas seputar gadget, smartphone, laptop, kamera, aplikasi, game serta lifestyle. Silakan kontak kami di theponsel@gmail.com
Previous Article Bocoran Terbaru Asus Zenfone 12 Ultra Bocoran Terbaru Asus Zenfone 12 Ultra, Siap Meluncur dengan Fitur Menarik!
Next Article iQOO Neo 10R iQOO Neo 10R Resmi Dikonfirmasi, Bocoran Spesifikasi Terungkap
Leave a comment Leave a comment
Subscribe
Notify of
guest

guest

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Lates News

IM3 Platinum Club

Gabung IM3 Platinum Club, Dapat Potongan Tagihan hingga Rp 500 Ribu

June 24, 2025 / IM3, IM3 Platinum, Indosat, loyalty program, News, Platinum Club
TECNO POVA 7 Hadir di Indonesia

TECNO POVA 7 Hadir di Indonesia, Bawa Baterai Jumbo dan Performa Gahar Rp1 Jutaan

June 24, 2025 / Harga, Kelebihan, News, POVA 7, Pova 7 series, Preview, Review, Spesifikasi, TECNO
Infinix Smart 10 Series Indonesia

Ini Spesifikasi, Kelebihan dan Harga Infinix Smart 10 Series di Indonesia

June 24, 2025 / Harga, Infinix, Infinix Smart 10, Infinix Smart 10 Plus, Kelebihan, News, Preview, Review, Smart 10 Series
OPPO A5 dan A5x Hadir di Indonesia

OPPO A5 dan A5x Resmi Hadir di Indonesia, Harga Rp 2 Jutaan

June 20, 2025 / Harga, Kelebihan, News, Oppo, OPPO A5, OPPO A5x, OPPO Enco Buds2, Preview
Galaxy A36 5G Gaming

Ini Alasan Galaxy A36 5G Jadi Teman Gaming Unggulan

June 19, 2025 / Bocoran Spesifikasi, Galaxy A36 5G, Gaming, Kelebihan, News, Push Rank, Rekomendasi, Samsung
  • 1
  • 2
  • 3
  • …
  • 1,793
  • ›
Loading...

Anda Mungkin Tertarik

IM3 Platinum Club
News

Gabung IM3 Platinum Club, Dapat Potongan Tagihan hingga Rp 500 Ribu

June 24, 2025
TECNO POVA 7 Hadir di Indonesia
NewsPreview

TECNO POVA 7 Hadir di Indonesia, Bawa Baterai Jumbo dan Performa Gahar Rp1 Jutaan

June 24, 2025
Infinix Smart 10 Series Indonesia
NewsPreview

Ini Spesifikasi, Kelebihan dan Harga Infinix Smart 10 Series di Indonesia

June 24, 2025
OPPO A5 dan A5x Hadir di Indonesia
NewsPreview

OPPO A5 dan A5x Resmi Hadir di Indonesia, Harga Rp 2 Jutaan

June 20, 2025
Show More
thePONSEL.comthePONSEL.com
Follow US

@Copyright 2024 | theponsel.com

  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber

Add thePONSEL.com to your Homescreen!

Add

Removed from reading list

Undo
wpDiscuz
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?