thePONSEL.comthePONSEL.com
  • Home
  • News
    • Event
    • Operator
    • Preview
    • Vendor
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
    • Autos
    • Fintech
Search
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
@Copyright 2024 | theponsel.com
Reading: Oppo F1 Buka Pre Order di Indonesia Awal Februari 2016
Share
Aa
thePONSEL.comthePONSEL.com
Aa
  • Home
  • News
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
Search
  • Home
  • News
    • Event
    • Operator
    • Preview
    • Vendor
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
    • Autos
    • Fintech
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
@Copyright 2024 | theponsel.com
thePONSEL.com > thePONSEL.com | Review, Harga, Spesifikasi, Gadget, dan, HP > News > Oppo F1 Buka Pre Order di Indonesia Awal Februari 2016
News

Oppo F1 Buka Pre Order di Indonesia Awal Februari 2016

thePONSEL.com
thePONSEL.com Published January 24, 2016
Share
2 Min Read

Oppo-F1-Pre-Order-Indonesia
Di beberapa negara tetangga Indonesia, Oppo sudah resmi merilis dan membuka Pre Order smartphone terbarunya yakni Oppo F1. Smartphone yang membawa jargon “Selfie Expert” ini kabarnya juga bakal segera menyambangi pasar Indonesia.

Jika menilik perijinannya di Postel Indonesia, Oppo F1 sudah didaftarkan sejak November 2015. Kemungkinan besar, smartphone ini akan diluncurkan secara resmi di Indonesia awal Februari 2016. Seperti beberapa pendahulunya, smartphone yang menyasar pecinta selfie ini juga akan dibuka pemesanan awalnya (Pre Order) di situs Ofanstore. Dan kemungkinan besar, pihak Oppo Indonesia juga akan membuka Pre Order secara eksklusif di salah satu e-commerce tanah air.

Baca juga:   Spesifikasi Lengkap dan Perkiraan Harga TECNO Spark 30C, Pesaing Redmi 14C

Sayangnya, belum ada informasi resmi dari pihak Oppo Indonesia terkait kapan tanggal pastinya Oppo F1 ini resmi diluncurkan dan dibuka Pre Order-nya di Indonesia. Begitupun untuk harga. Jika di Vietnam Oppo F1 ditawarkan seharga USD 290 atau sekitar Rp 4 jutaan, kemungkinan besar di Indonesia pun harga Pre Order Oppo F1 akan berkisar di Rp 4 jutaan.

Baca juga:   Pakai StarOne Nelpon Berkali-Kali Rp 1/hari

Sebagai informasi, Oppo F1 memiliki ketebalan bodi sekitar 7.25 mm dengan konstruksi fisik seperti Oppo R7. Bodinya pun dibalut bahan metal alloy. Smartphone ini memiliki layar berukuran 5 inci HD 720p yang dilapisi kaca anti gores Corning Gorilla Glass 4.

Di sisi daleman, smartphone Dual SIM 4G LTE ini membenamkan chiset Qualcomm Snapdragon 616 Octa-core 1.7GHz Cortex-A53 yang dikombinasikan mesin pengolah grafis (GPU) Adreno 405 dan RAM 3 GB plus 16 GB internal storage. Sistem operasi yang dijalankan adalah Android 5.1 Lollipop, berpadu ColorOS 2.1.

Baca juga:   Waspada! Ada Lebih dari 100 Penipuan ChatGPT Setiap Hari

Sebagai smartphone selfie, Oppo F1 menyiagakan kamera belakang 13 MP dengan bukaan lensa f/2.2 dan dukungan lampu flash LED. Kamera depannya 8 MP f/2.0, yang ikut dibekali fitur Beautify 2.0, 8 filter color dan lampu flash. Sementara untuk baterai Oppo F1 menggunakan lithium berkapasitas 2500 mAh.

0 0 votes
Article Rating
TAGGED: 4G LTE, Dual SIM, F1, Oppo, Pre-Order, Qualcomm, Selfie, Snapdragon
thePONSEL.com January 24, 2016
Share this Article
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Email Copy Link Print
Share
What do you think?
Love0
Sad0
Happy0
Sleepy0
Angry0
Dead0
Wink0
By thePONSEL.com
Follow:
thePONSEL.com merupakan portal informasi yang membahas seputar gadget, smartphone, laptop, kamera, aplikasi, game serta lifestyle. Silakan kontak kami di theponsel@gmail.com
Previous Article AnTuTu Ungkap Jeroan Samsung Galaxy S7
Next Article IM3 Freedom Combo, Bebas Akses Internet Kapan dan Di Mana Saja
Leave a comment Leave a comment
Subscribe
Notify of
guest

guest

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Lates News

iPhone 5 Gunakan Nano-SIM Card dan Konektor Kecil

September 13, 2012 / Apple Resmi Luncurkan iPhone 5, Charger iPhone 5 Berujung Kecil, Dijual iPhone 5, Harga iPhone 5, HP Lokal Mirip iPhone 4, iPhone 4S, iPhone 5, iPhone 5 Gunakan Nano SIM, iPhone 5 Gunakan Nano-SIM Card dan Konektor Kecil, iPhone Generasi Keenam, Jual iPhone 5, Konektor Charger iPhone 5, Nano-SIM di iPhone 5, Pre-Order iPhone 5, Preview, Spesifikasi iPhone 5

Pendiri Siri Keluar dari Apple

September 12, 2012 / Adam Cheyer, Aplikasi SIRI, Cheyer merupakan direktur teknik Apple, Download SIRI for iPhone, Founder SIRI Adam Cheyer Angkat Kaki dari Apple, Game & Apps, Pendiri Siri Adam Cheyer Tinggalkan Apple, Pendiri Siri Angkat Kaki dari Apple, Pendiri Siri Hengkang Dari Apple, Pendiri Siri Keluar dari Apple, Petinggi Apple Mundur, Petinggi Siri Adam Cheyer Mundur Dari Apple, SIRI, Siri Inc

IMO Tab Z6, Tablet ICS 7 Inci plus Call Function dan TV

September 12, 2012 / Gadget, Harga IMO Tab Z6, Harga IMO Z6, IMO Mobile, IMO TAB MARS, IMO Tab Z6, IMO Tablet Z6, IMO Z6, Jual IMO Tab Z6, Jual IMO Z6, Review IMO Tab Z6, Review IMO Z^, Spesifikasi IMO Tab Z6, Spesifikasi IMO Z^, Tablet ICS 7 Inci plus Call Function dan TV, Tablet ICS Murah Bisa Call dan SMS, Tablet ICS mUrah dengan Fitur TV Analog, Tablet ICS plus TV Analog, Tablet IMO Z Series, Tablet IMO Z6

TV Digital Tertunda Lagi

September 11, 2012 / Anggaran TV Digital Ditolak Komisi I DPR, Kementerian Komunikasi dan Informatika, Komisi I DPR Revisi Anggaran TV Digital, News, Rancangan TV Digital, Realisasi TV Digital Tertunda, Rencana Kerja Anggaran Kementerian/Lembaga Pemerintah Non Kementerian, TV Digital, TV Digital Terganjal Anggaran, TV Digital Tertunda Lagi

Instagram Akan Tersedia untuk Windows Phone?

September 11, 2012 / Aplikasi Instagram Tidak akan Tersedia untuk Platform Windows Phone, Download Instagram for Windows Phone, Download Instagram untuk Windows Phone, Facebook Bikin Instagram untuk Windows Phone, Game & Apps, Instagram Akan Tersedia untuk Windows Phone?, Instagram Dapat Dinikmati di Windows Phone Tahun Ini, Instagram Dirumorkan Muncul di Windows Phone, Instagram for Windows Phone, Instagram for Windows Phone 8, Instagram Tersedia di Windows Phone, Instagram Tersedia untuk Perangkat Windows Phone, Instagram Tidak Akan dibuat untuk Windows Phone, Nokia Bocorkan Instagram Akan Merapat ke Windows Phone, Rumor: Instagram Menuju Windows Phone
  • ‹
  • 1
  • …
  • 1,531
  • 1,532
  • 1,533
  • 1,534
  • 1,535
  • …
  • 1,793
  • ›
Loading...

Anda Mungkin Tertarik

IM3 Platinum Club
News

Gabung IM3 Platinum Club, Dapat Potongan Tagihan hingga Rp 500 Ribu

June 24, 2025
TECNO POVA 7 Hadir di Indonesia
NewsPreview

TECNO POVA 7 Hadir di Indonesia, Bawa Baterai Jumbo dan Performa Gahar Rp1 Jutaan

June 24, 2025
Infinix Smart 10 Series Indonesia
NewsPreview

Ini Spesifikasi, Kelebihan dan Harga Infinix Smart 10 Series di Indonesia

June 24, 2025
OPPO A5 dan A5x Hadir di Indonesia
NewsPreview

OPPO A5 dan A5x Resmi Hadir di Indonesia, Harga Rp 2 Jutaan

June 20, 2025
Show More
thePONSEL.comthePONSEL.com
Follow US

@Copyright 2024 | theponsel.com

  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber

Add thePONSEL.com to your Homescreen!

Add

Removed from reading list

Undo
wpDiscuz
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?