thePONSEL.comthePONSEL.com
  • Home
  • News
    • Event
    • Operator
    • Preview
    • Vendor
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
    • Autos
    • Fintech
Search
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
@Copyright 2024 | theponsel.com
Reading: K-Touch B2015 Donato, Dual On TV Harga Rp 300 Ribuan
Share
Aa
thePONSEL.comthePONSEL.com
Aa
  • Home
  • News
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
Search
  • Home
  • News
    • Event
    • Operator
    • Preview
    • Vendor
  • Gadget
  • Game & Apps
  • Review
  • Rekomendasi
  • Tips & Trik
  • Lifestyle
    • Autos
    • Fintech
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
@Copyright 2024 | theponsel.com
thePONSEL.com > thePONSEL.com | Review, Harga, Spesifikasi, Gadget, dan, HP > Preview > K-Touch B2015 Donato, Dual On TV Harga Rp 300 Ribuan
Preview

K-Touch B2015 Donato, Dual On TV Harga Rp 300 Ribuan

thePONSEL.com
thePONSEL.com Published July 18, 2012
Share
3 Min Read

Meski terbilang cukup lama absen menghadirkan produk baru, K-Touch Mobile tetap eksis meramaikan pasar ponsel merek lokal/Cina. Setelah K-Touch W700, merek ponsel Cina ini menawarkan satu model terbaru untuk kelas entry level, yaitu K-Touch B2015 Donato.

Ponsel berkonsep candybar klasik ini dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau, yaitu sekitar Rp 325.000,-. Meski murah dan tampil sederhana, ponsel ini nyatanya didukung deretan fitur yang cukup menarik. Diantaranya TV Analog, yang dilengkapi antena internal yang dapat ditarik ulur untuk mendapatkan kualitas siaran tv terbaik. Hadirnya antena ini juga berguna untuk fitur radio FM. Pasalnya, konsumen bisa langsung mengaktifkan radio tanpa harus mencolokan headset ke port audio jack 3.5mm layaknya ponsel pada umumnya. Terdapat 30 channel kosong yang siap diisi gelombang stasiun radio favorit. Poin menarik yang disediakan radio FM K-Touch Donato adalah kemampuan merekam siaran radio (FM recorder).

Baca juga:   K-Touch, 16 Ponsel Baru Mana Yang Masuk Tanah Air?

Selain itu, ponsel berlayar 2.4 inci TFT 262 ribu warna ini juga dilengkapi MP3 player, video player (AVI format) serta kamera berkekuatan VGA (640×480 piksel) yang bisa digunakan pula untuk merekam video berukuran QVGA. Fitur yang tidak kalah seru adalah pengamanan, yang termasuk blacklist panggilan SMS, SMS bantuan diri, pelacak maling, dan pelindung data pribadi di dalamnya. Satu lagi adalah “Alarm Pengingat Adzan” yang akan berbunyi ketika tiba waktu shalat.

Baca juga:   Mengintip Bocoran Spesifikasi Honor Magic 8 Series

Untuk yang ingin browsing internet, K-Touch Donato didukung kanal data GPRS class 12, plus beberapa launcher aplikasi social networking seperti Facebook, Twitter, Yahoo, dan Google. Sebagai sumber power, ponsel berkemampuan Dual SIM Dual Standby ini mengandalkan baterai Lithium ion berkapasitas 1000 mAh, yang kabarnya dapat menyediakan waktu standby hingga 400 jam, serta waktu bicara 7 jam.

Spesifikasi:
Jaringan: Dualband GSM (900/1800 MHz) & Dual On; Dimensi: 117x50x12.5mm; Berat: 86.5 gra; Layar: 2.4 inci, TFT 262 ribu warna, QVGA (240×320 piksel); Transfer data: GPRS; Kamera: VGA (640×480 piksel), Video recorder; Memori internal: 145kb; Memori eksternal: microSD up to 4GB; Messaging: SMS, MMS; Konektivitas: Bluetooth, kabel data; Browser: WAP; Fitur lain: Polifonik (MP3), Tv Analog, MP3/MP4 player, radio FM, Call record, Alarm clock, Adzan alarm, Modem, Facebook, Twitter, Yahoo, Google, Senter, Blacklist, Anti theft, Privacy, Calendar, calculator, speakerphone; Baterai: Lithium ion 1000 mAh; Standby: 400 jam; Talktime: 7 jam

0 0 votes
Article Rating
TAGGED: Harga K-Touch B2015, Harga K-Touch B2015 Donato, Harga K-Touch Donato, HP Dual On K-Touch, HP Dual On TV, HP K-Touch, HP TV Dual On, HP TV Dual SIM, K-Touch B2015, K-Touch B2015 Donato, K-Touch Donato, Ponsel Dual On K-Touch, Ponsel Dual On TV, Ponsel K-Touch, Ponsel TV Dual On, Ponsel TV Dual SIM, Review K-Touch B2015 Donato, Review K-Touch Donato, Spesifikasi K-Touch B2015 Donato, Spesifikasi K-Touch Donato
thePONSEL.com July 18, 2012
Share this Article
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Email Copy Link Print
Share
What do you think?
Love0
Sad0
Happy0
Sleepy0
Angry0
Dead0
Wink0
By thePONSEL.com
Follow:
thePONSEL.com merupakan portal informasi yang membahas seputar gadget, smartphone, laptop, kamera, aplikasi, game serta lifestyle. Silakan kontak kami di theponsel@gmail.com
Previous Article Gamelan Toetoel, Aplikasi Anak Negeri di Google Play
Next Article Philips Tablet 8 Inci, Android HoneyComb Storage 8GB
Leave a comment Leave a comment
Subscribe
Notify of
guest

guest

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Lates News

realme C85 Series Vietnam

realme C85 Series Meluncur di Vietnam, Layar 144Hz dan Baterai 7.000mAh

November 2, 2025 / News, Preview, Realme, realme C85 5G, realme C85 Pro, realme C85 Series, Review, Spesifikasi
vivo Y21d Indonesia

Resmi Dirilis! Ini Keunggulan Utama dan Harga vivo Y21d di Indonesia

November 1, 2025 / Harga, Kelebihan, News, Preview, Review, Spesifikasi, Vivo, vivo Y21d
Wiko X70

Wiko X70, Smartphone Terjangkau dengan Konektivitas Satelit

October 31, 2025 / Harga, Koneksi Satelit, News, Preview, Spesifikasi, Wiko, Wiko X70
Garmin Instinct Crossover AMOLED

Garmin Instinct Crossover AMOLED Resmi Hadir di Indonesia

October 31, 2025 / Gadget, Garmin, Garmin Instinct Crossover AMOLED, Harga, Layar AMOLED, News, SmartWatch
Motorola moto X70 Air

Motorola Resmi Merilis moto X70 Air di China, Super Tipis dan Tangguh

October 30, 2025 / Harga, Moto X70 Air, Motorola, News, Review, Spesifikasi
  • 1
  • 2
  • 3
  • …
  • 1,813
  • ›
Loading...

Anda Mungkin Tertarik

realme C85 Series Vietnam
NewsPreview

realme C85 Series Meluncur di Vietnam, Layar 144Hz dan Baterai 7.000mAh

November 2, 2025
vivo Y21d Indonesia
NewsPreview

Resmi Dirilis! Ini Keunggulan Utama dan Harga vivo Y21d di Indonesia

November 1, 2025
Wiko X70
NewsPreview

Wiko X70, Smartphone Terjangkau dengan Konektivitas Satelit

October 31, 2025
iQOO Z10R MediaTek Dimensity 7360-Turbo Hadir di Indonesia
NewsPreview

Siap Masuk Indonesia, iQOO Z10R 5G Usung MediaTek Dimensity 7360-Turbo

October 20, 2025
Show More
thePONSEL.comthePONSEL.com
Follow US

@Copyright 2025 | theponsel.com

  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber

Add thePONSEL.com to your Homescreen!

Add

Removed from reading list

Undo
wpDiscuz
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?